Cara Mudah Menyimpan Foto atau Video ke Galeri dari Status Whatsapp tanpa Screenshot
Whatsapp merupakan salah satu media sosial yang sekarang banyak digunakan oleh banyak orang yang saat ini penggunakannya sampai 1,5 miliar.
Tapi banyak pengguna whatsapp belum terlalu tahu semua fitur dalam whatsapp, salah satunya adalah cara menyimpan di galeri status whatsapp tanpa melakukan screenshot.
Caranya tidak perlu menggunakan aplikasi tambahan dan cara ini hampir semua merk ponsel bisa melakukannya.
- Buka Whatsapp dan lihat status whatsapp yang ingin disimpan foto atau videonya
- buka aplikasi file manager pada ponsel
- piling settelan atau pengaturan atau setting dan aktifkan 'tampilkan berkas tersembunyi' atau 'show hidden files
- cari folder whastapp > media > .statuses dan muncul semua file foto atau video yang ingin anda simpan
- salin foto atau video yang ingin anda simpan ke folder lain.
0 Response to "Cara Mudah Menyimpan Foto atau Video ke Galeri dari Status Whatsapp tanpa Screenshot"
Post a Comment